Industri Farmasi (Pharmaceutical)
Dalam industri farmasi, peralatan yang digunakan harus berkualitas tinggi dam memang dikhususkan sesuai regulasi medis karena peralatan-peralatan tersebut akan langsung bersentuhan dengan berbagai bahan kimia sehingga perlu peralatan yang mampu bertahan lama dalam beragam kondisi.
Kebersihan lingkungan juga hal yang sangat penting untuk berbagai pengaplikasian dalam industri farmasi agar meningkatkan efektivitas dan kualitas hasil sekaligus untuk mencegah kontaminasi.
Itu sebabnya, Flootank menggunakan material thermoplastics terbaik untuk mendukung industri farmasi
Layanan yang kami berikan meliputi sebagai berikut :
-
Welding
-
Material selection
-
Routing
-
Turning
-
Design assistance
Solusi thermoplastic custom kami meliputi sebagai berikut :
-
Tanks
-
Laboratory furniture
-
Tank liners
-
Pipes
-
Ductwork
-
Scrubbers
-
Ventilation systems

